Tag: jahitan
-
Cara memilih jarum mesin jahit sesuai bahan
Memilih jarum mesin jahit yang tepat untuk bahan yang akan dijahit sangat penting untuk mendapatkan hasil jahitan yang baik dan memperpanjang umur mesin jahit Anda. Jarum mesin jahit memiliki ukuran yang berbeda beda Semakin kecil nomor, semakin tipis jarumnya. perlu diingat bahwa ukuran jarum yang tepat tergantung pada karakteristik bahan yang akan dijahit. Selalu uji…